Skip to main content

Penugasan 4 Pemrograman Berbasis Objek

 Assalamualaikum wr. wb.


Setelah kemarin dijelaskan tentang library library yang ada pada java, kami ditugaskan untuk membuat aplikasi yang menampung segala keluhan yang user masukan.


Disini saya menggunakan  3 class, yang pertama class input_reader yang berfungsi untuk membaca setiap inputan yang masuk, class responder yang berfungsi mencocokan antara input dan output yang akan dikeluarkan dan sup_system yang merupakan main function dari sistem ini. Lalu, saya akan menampilkan source code saya beserta penjelasannya sebagai berikut:
A. Class input_reader
B. Class responder
C. Class sup_system

Dan ini adalah ouputnya
Sekian penjelasan tugas dari saya, kurang lebihnya mohon maaf terima kasih.

 

Comments

Popular posts from this blog

Hasil no 1 dan 2 Evaluasi Tengah Semester Pemrograman Berbasis Objek

 Assalamualaikum Wr. Wb.  Saat ini, saya mendapatkan penugasan untuk membuat rekayasa sistem penarikan uang sederhana di dalam ATM. Fitur yang akan saya masukan di dalam sistem ini ada fitur untuk login, fitur untuk menarik uang langsung tanpa memasukan jumlah nominalnya, menu utama dan penarikan dengan menyertakan nominal di dalamnya. Berikut adalah hasil dari diagram yang saya buat melalui BlueJ.   

Penugasan 2 Pemrograman Berbasis Objek

  Assalamualaikum Wr. Wb.  Setelah pada pertemuan sebelumnya ditayangkan review penggunaan smart TV mulai dari cara instalasi dan cara penggunaannya, berikut ini, saya akan menjabarkan hasil tugas saya, yaitu membuat abtraksi dan modularisasi aplikasi sederhana yang support dengan smart TV.  Aplikasi yang akan saya jabarkan adalah sebuah aplikasi yang ditargetkan untuk para pencinta sepakbola agar dapat menonton setiap tayangan sepak bola dengan lebih mudah yaitu aplikasi streaming khusus sepakbola. Saya mempunyai ide untuk membuat ini karena kebanyakan dari streaming sepakbola terbagi menjadi dua kubu sesuai dengan kerjasama liga dan layanan streaming berbayarnya. Bila ada yang menyatu, streaming sepakbola pasti menjadi satu dengan acara tv yang lain yang pasti akan sangat sulit untuk mengetahui tim kesayangan anda bertanding atau tidak. 1. Abstraksi  Pada bagian ini saya membuat desain sederhana untuk bagian halaman utama pada aplikasi, Terdapat navigation bar yang...

Penugasan 1 Pemrograman Berbasis Objek

 Assalamualaikum Wr. Wb.  Berikut merupakan hasil dari tugas pemrograman dari Buku "Java How to Program" dan tugas yang bapak berikan yang source code dan hasilnya akan saya tampilkan seperti berikut.  Buku "Java How to Program" 8.1. Introduction Pada bab pertama ini saya akan menampilkan sebuah fungsi yang akan mendeklarasikan class waktu tanpa adanya output dengan penjelasan sebagai berikut  8.2. Time Class Case Study Pada poin kedua ini saya akan menampilkan sebuah fungsi yang akan melaksanakan fungsi yang sudah di deklarasikan pada bab 8.1 beserta penjelasannya sebagai berikut Outputnya: 8.3. Controlling Access to Members Pada poin ketiga ini saya akan mencoba mengkoreksi apakah variable private dari suatu class dapat digunakan diluar classnya dan berikut akan saya jelaskan mengapa tidak bisa 8.4.Referring to the Current Object's members with the this Reference Pada poin keempat ini saya akan membuat fungsi yang lebih sederhana yang berfungsi mencetak berbag...