Skip to main content

Posts

Showing posts from April, 2022

ETS Rekayasa Kebutuhan

 Soal dan Jawaban Evaluasi Rekayasa Kebutuhan Jelaskan macam-macam kebutuhan yang harus digali di dalam membuat perangkat lunak Sesuai gambaran video buatlah BRD Pegadaian Digital Buatlah video youtube untuk mempresentasikan jawaban anda Jawaban ditulis disertai embedded video youtube di blog masing-masing dan buat koment pada posting berikut  Jawab: 1. Functional Requirement adalah penjelasan tentang layanan yang perlu disediakan oleh sistem, bagaimana sistem menerima dan mengolah masukan, dan bagaimana sistem mengatasi situasi-situasi tertentu. Selain itu juga secara jelas menentukan pengecualian tanggung jawab dikerjakan oleh sistem. Sementara Non-Functional Requirement berisi batasan-batasan pada pelayanan atau fungsi yang disediakan oleh sistem. Termasuk di dalamnya adalah batasan waktu, batasan proses pembangunan, standar-standar tertentu. Karena berkaitan dengan kebutuhan sistem secara keseluruhan, maka kegagalan memenuhi kebutuhan jenis ini berakibat pada sistem secara keseluru